Kenapa memilih kelinci ? apa sih istimewa nya kelinci ? apa bagusnya kelinci ?
Mari kita bahas ya gan, terutama kenapa ane memilih kelinci sebagai peliharaan tersayang.
1. Kelinci Menguntungkan
Kenapa ? karena, pertama kelinci ini bisa di jadikan sebagai olahan daging, atau sate sebagai makanan.
Lezatnya daging kelinci udah banyak yang tau gan, ini bisnis yang tepat jika memang agan ingin ke arah >>> bisnis <<< bukan ke arah >>> Cinta / Hobi / Pet / Peliharaan <<< selayak anjing dan kucing.
Artikel terkait:
Estimasi biaya memelihara kelinci hias / pedaging
Kenali Resiko Cross Breeding! BAHAYA 95,99%
Selain itu juga, Poop atau kotoran kelinci bisa jadi >>>PUPUK<<<< yang sangat berguna untuk tanaman2 di rumah agan, dijamin deh tanaman bakal sehat.
Lezatnya daging kelinci udah banyak yang tau gan, ini bisnis yang tepat jika memang agan ingin ke arah >>> bisnis <<< bukan ke arah >>> Cinta / Hobi / Pet / Peliharaan <<< selayak anjing dan kucing.
Artikel terkait:
Estimasi biaya memelihara kelinci hias / pedaging
Kenali Resiko Cross Breeding! BAHAYA 95,99%
Selain itu juga, Poop atau kotoran kelinci bisa jadi >>>PUPUK<<<< yang sangat berguna untuk tanaman2 di rumah agan, dijamin deh tanaman bakal sehat.
2. Kelinci Menggemaskan
Coba lihat perilaku kelinci, yang terkadang meniru manusia. sangat lucu pokonya. Kelinci loncat2 ketika bahagia, kelinci menghentakan kaki belakang ketika marah, kelinci pipis ketika menandakan wilayah dan masih banyak lagi keasikan lain dari kelinci.
3. Kelinci Beragam Jenis
Ini yang jadi pilihan ane jatuh ke kelinci, karena jenis nya yang sangat banyak dan istimewa serta memiliki keunggulan masing2. Jenis jenis kelinci bisa agan liat di postingan ane berikut ini "Jenis-jenis Kelinci dan keunggulannya"
Jadi apalagi yang ditunggu, kelinci banyak filosofinya lohh, sama aja kaya kopi, motor tua, uang lama, dan hobi2 berfilosofi lainnya.
34,22% Pengunjung cerdas membaca sampai tuntas...
0 Response to "Kenapa memilih kelinci sebagai peliharaan ?"
Post a Comment